Label "Ma"

Mahulu Siapkan Lima Zona Sentra Wisata Baru, Kail Perekonomian Lewat Alam dan Budaya

person Nalendro Priambodo   access_time 3 years ago

Mahulu menyiapkan 5 zona sentra wisata baru. Upaya ini untuk mengail perekonomian lewat wisata alam dan budaya.  

Cara Mahulu Meningkatkan Akuntabilitas Pengelolaan ADK dan Bankeu, Alihkan Rekening Kas Kampung ke Giro

person Nalendro Priambodo   access_time 3 years ago

Pemkab Mahulu menandatangani perjanjian kerja sama fasilitasi pengelolaan keuangan kampung dengan PT Bankaltimtara. Lewat perjanjian ini, rekening kas kampung diubah menjadi rekening giro. 

Berharap Ilmu Bermanfaat di Kampung, Mahasiswa Mahakam Ulu Adakan Literasi Jurnalistik

person Muhibar Sobary Ardan   access_time 3 years ago

Pelatihan digelar untuk meningkatkan pengetahuan serta literasi jurnalistik para mahasiswa.

Kisah Syahidul Jadi Lulusan S-2 Terbaik Unmul, Anak Petani dari Kalbar yang Raih IPK Sempurna

person Muhibar Sobary Ardan   access_time 3 years ago

Sukses pekerjaan, sukses pendidikan. Ia meraih gelar S-2 dengan predikat summa cum laude.

Potensi Korupsi Anggaran Pandemi Rp 1,5 Triliun Se-Kaltim, LBH Buka Posko Pengaduan Bansos Covid-19

person Samuel Gading   access_time 3 years ago

Pemprov plus sepuluh pemkab/pemkot merealokasi Rp 1,5 triliun anggaran untuk pandemi. Rawan akan penyelewengan.

Dibatasi 27 Stan, Tepian Mahakam Tak Lagi Ideal untuk PKL, Kelompok Pedagang Minta Direlokasi

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 3 years ago

PKL di Tepian Mahakam dibatasi dari semula 130, menjadi 27.

Rusmadi Wongso Kembali Tinjau Tepian Mahakam Jelang Pembukaan Sementara untuk PKL

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 3 years ago

Pembukaan sementara ini juga karena Pemkot Samarinda belum dapat mendapatkan lahan atau tempat bagi khusus PKL.

Program Unmul Peduli, Berikan Vaksinasi Covid-19 Bagi Mitra Gojek di Samarinda

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 3 years ago

Vaksinasi ini bekerja sama dengan Universitas Mulawarman melalui program Unmul Peduli.

Pemkot Samarinda Mulai Bahas APBD Perubahan 2021 dan Proyeksi APBD Tahun Depan

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 3 years ago

Dalam kesempatan itu, Wali Kota juga menekankan program-program yang menjadi prioritas.

Kembangkan Bimbingan Kemandirian, Bapas Kelas II Samarinda Terima Lahan Pinjam Pakai

person Muhibar Sobary Ardan   access_time 3 years ago

Lahan ini akan dipergunakan pelatihan budi daya tanaman hortikultura dan budidaya perikanan.