Label "Kaltim"

Ketika 1.500 Mahasiswa Kaltim Bergerak, DPRD Segera Akomodir Tuntutan

person Samuel Gading   access_time 2 years ago

DPRD Kaltim berjanji menyampaikan penolakan kenaikan harga BBM hingga perpanjangan masa jabatan presiden ke DPR RI. Jika dibohongi, mahasiswa akan menggelar aksi lanjutan.

Kas Keliling Sudah Berjalan, BI Kaltim Siapkan Uang Baru Sebanyak Rp 4,02 Triliun

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 2 years ago

Jumlah uang baru pada tahun ini naik Rp 536 miliar. Demi mengantisipasi lonjakan penukaran seiring meredanya kasus Covid-19.

Mendulang Fulus dari Minyak Bumi, Nilai Ekspor Migas Kaltim Tembus USD 2,3 Miliar

person Muhibar Sobary Ardan   access_time 2 years ago

Kebutuhan bahan bakar amat besar. Cadangan minyak provinsi ini pun semakin surut.

Dulu Kesohor Sekarang Tekor, Fasilitas PON di Palaran bak Peradaban yang Ditinggalkan Manusia

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 2 years ago

Kompleks Stadion Utama Kaltim terbengkalai. Gubernur mengaku, tak ada anggaran merawatnya. 

Perang Rusia-Ukraina Turut Membuat Nilai Ekspor Kaltim Naik Jadi USD 2 Miliar

person Muhibar Sobary Ardan   access_time 2 years ago

Perekonomian Kaltim pada awal tahun ini sangat bersinar. Berkah melambungnya harga migas dan batu bara.

Suara Kaltim soal Wacana Patungan Membangun IKN Nusantara, Konyol dan Menyengsarakan Rakyat

person Samuel Gading   access_time 2 years ago

Gagasan tersebut menuai hujan kritik. Diibaratkan seperti menampar muka sendiri.

Pendaftaran Beasiswa Kaltim Dibuka selama Dua Bulan, Anggarannya Lebih Rp 156 Miliar

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 2 years ago

Ada sejumlah syarat untuk medapatkan bantuan pendidikan ini. Termasuk pelajar yang menjadi yatim dan piatu karena Covid-19.

Setelah Setahun Batu Bara Menggila, Lowongan Kerja Justru Berkurang, Gaji Cuma Naik Rp 120 Ribu

person Aldi Budiaris   access_time 2 years ago

Tidak berdampak langsung bagi rakyat Kaltim. Lapangan kerja malah berkurang, upah tak banyak bertambah.

Keberhasilan Program Wifepreneur BUMA, Emak-Emak Buka Usaha dari Rumah, Omzet Jutaan Rupiah

person Fel GM   access_time 2 years ago

Program pelatihan dan pendampingan kewirausahaan ini diikuti ratusan istri dari karyawan BUMA. Menghasilkan 88 brand UMKM beromzet jutaan.

Kesan dan Harapan Wabup Mahulu Ketika Hadiri RUPS PT BPD Kaltim Kaltara

person Nalendro Priambodo   access_time 2 years ago

Wakil Bupati Mahulu berharap PT BPD Kaltim Kaltara bisa terus tumbuh dan meningkatkan akses perbankan di perbatasan.