Label "Mulawarman"

Mengenal Prof Harlinda Kuspradini, Anak Samarinda Bergelar Guru Besar dan Berbagai Penemuannya

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 2 years ago

Perempuan kelahiran Samarinda ini meraih gelar guru besar Universitas Mulawarman. Puluhan tahun ia meneliti tumbuhan obat dan aromatik.

Laporkan Dugaan Tambang Ilegal di Pusat Laboratorium, Koalisi Dosen Unmul Minta Polres Kukar Bertindak

person Aldi Budiaris   access_time 2 years ago

Para akademikus Unmul terus bergerak melawan pertambangan ilegal. Terbaru, mereka melapor ke Polres Kukar.

Gerakan Kaum Intelektual Terus Meluas, Akademikus Unmul, UGM, dan Unair Desak Tambang Ilegal Diberantas

person Samuel Gading   access_time 2 years ago

Barisan intelektual yang melawan tambang ilegal di Kaltim makin bertambah. Para dosen bersama koalisi masyarakat sipil berdiri di depan.

Hadiah Istimewa Ulang Tahun Ke-59 Unmul, Presiden Jokowi Resmikan Enam Infrastruktur Rp 620 Miliar

person Samuel Gading   access_time 3 years ago

Presiden Jokowi meresmikan enam gedung baru di Unmul. Kampus berkelas dunia di Kaltim sudah di depan mata.

Yang Menarik dari Wisuda Unmul, Empat Jam Bacakan Nama Ribuan Lulusan sampai Terbatuk-Batuk

person Samuel Gading   access_time 3 years ago

Unmul baru saja meluluskan 1.072 mahasiswa dalam wisuda gelombang III 2021. Wisuda keenam secara daring dan luring. 

Dari Uni Emirat Arab hingga Inggris, Unmul Lepas 63 Mahasiswa Belajar ke 13 Universitas Luar Negeri

person Samuel Gading   access_time 3 years ago

Puluhan mahasiswa berkesempatan belajar di universitas luar negeri. Pertanda Unmul sudah dekat dengan status universitas kelas dunia.

Mahasiswa Unmul Diminta Lulus Tepat Waktu, Rektor: Jangan Terlena Jadi Mahasiswa Abadi

person Samuel Gading   access_time 3 years ago

Sebanyak 5.900 mahasiswa baru Universitas Mulawarman mengikuti PKKMB. Program untuk mengenal Unmul lebih dalam.

Keliru Panjang di Buku Pelajaran, Kerajaan Tertua di Nusantara Bernama Martapura, Bukannya Kutai

person Fel GM   access_time 3 years ago

Nyaris di seluruh buku pelajaran, kerajaan di Muara Kaman disebut Kutai. Pandangan baru, nama kerajaan itu adalah Martapura.

Kelompok KKN Unmul Gelar Webinar Kapasitas Promosi dan Pengelolaan Dana Wirausaha

person Samuel Gading   access_time 3 years ago

Kegiatan ini adalah hasil kolaborasi Kelompok KKN UMKM 137, 127 dan 030 Samarinda.

Dari Kunjungan Dirjen Dikti di Unmul, Kampus Sudah Bagus, Waktunya Kejar SDM Unggul dan Kompetitif

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 3 years ago

Infrastruktur di Universitas Mulawarman disebut semakin baik. Saatnya mencetak SDM yang andal di Bumi Etam.