Label "Bontang"

Deretan Megaproyek Kaltim Lima Tahun ke Depan, Pertumbuhan Ekonomi Bisa 15 Persen

person Arditya Abdul Azis   access_time 4 years ago

Kehadiran IKN di tanah Bumi Etam bisa memberi efek instan untuk provinsi ini. Lima megaproyek di Kaltim mengemuka dalam daftar PSN.

Dirut Pupuk Kaltim Diperiksa KPK, Berstatus Saksi Atas Kasus Dugaan Suap

person Arditya Abdul Azis   access_time 4 years ago

Nama Dirut Pupuk Kaltim terjerat dalam pengembangan kasus dugaan suap. Bakir Pasaman diperiksa KPK dengan status saksi.

Ratusan Orang Belajar Jadi Wartawan di Bontang, Kuncinya Menulis dengan Riang

person Fel GM   access_time 4 years ago

Dunia jurnalistik kian diminati. Di Bontang, ratusan orang mengikuti pelatihan selama dua hari.

Menyusuri Proyek yang Terkena OTT KPK, Jalur Samarinda-Bontang Mulus, Tersisa Lubang-Lubang Kecil

person Fel GM   access_time 4 years ago

Operasi KPK di Kaltim mengejutkan publik. Dugaan korupsi disebut berhubungan dengan proyek perbaikan jalur Samarinda-Bontang-Sangatta.

Kasus Korupsi Perbaikan Jalan Poros Samarinda-Sangatta, Proyek Mendesak yang Lambat Dikerjakan

person Arditya Abdul Azis   access_time 4 years ago

Aliran dana untuk proyek ini tersedia sejak awal 2018. Tapi belum lama ini pekerjaan dilangsungkan. Padahal tenggatnya akhir 2019.

Penjelasan Ibu-Anak yang Jadi Wali Kota dan Ketua DPRD, Tepis Isu Bontang Dikuasai Keluarga

person Arditya Abdul Azis   access_time 4 years ago

Keluarga Sofyan Hasdam melanjutkan kekuasaannya sejak 1999 di Bontang. Kursi wali kota dan ketua DPRD Kota Taman kini diduduki istri dan anaknya.

Penjelasan Ibu-Anak yang Jadi Wali Kota dan Ketua DPRD, Tepis Isu Bontang Dikuasai Keluarga

person Arditya Abdul Azis   access_time 4 years ago

Keluarga Sofyan Hasdam melanjutkan kekuasaannya di Bontang sejak 1999. Kursi wali kota dan ketua DPRD Kota Taman kini diduduki istri dan anaknya.

Event Paling Beda di Bontang, Siap-Siap Dibikin Kenyang di Lemper Fest 2019

person PARIWARA   access_time 5 years ago

Lembah Permai Adventure Park memasuki usia kedua dengan penuh gaya. Ditandai pegelaran event spektakuler yang tak pernah ada di Bontang.

Dukung Implementasi Digital Industry, Pupuk Kaltim Raih Penghargaan INDI 4.0

person PARIWARA   access_time 5 years ago

Perkembangan zaman terus membawa manusia ke babak baru. Tanpa inovasi, kemajuan hanya berjalan lambat.

Mengejar Misi Zero Lost Time Accident Pupuk Kaltim

person PARIWARA   access_time 5 years ago

Pupuk Kaltim membukukan 20.758.223 jam kerja aman tanpa kecelakaan hingga akhir Desember 2018. Misi K3 telah menjadi budaya.