Label "Kaltim"

Ragam Spekulasi Warnai Kematian Napi di Samarinda, dari Korban Aniaya hingga Utang Sabu

person Arditya Abdul Azis   access_time 4 years ago

Belum ada barang bukti untuk jadi acuan pengungkapan kejanggalan kematian napi di Lapas Kelas IIA Samarinda. Sudah 17 orang dimintai keterangan.

Kampus Mangkrak Belasan Tahun, Evolusi Unikarta Jadi PTN Terganjal Banyak Syarat

person Fachrizal Muliawan   access_time 4 years ago

Mengubah status Unikarta dari swasta jadi negeri, bukanlah perkara mudah. Kondisi saat ini, masih begitu banyak persyaratan yang belum sesuai.

Dalam Dua Hari, Sabu-Sabu Rp3 Miliar Diamankan Polresta Samarinda

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 4 years ago

Tahun 2020 belum genap dua bulan. Tapi sudah lebih 30 kasus narkotika diamankan Polresta Samarinda.

Kenekatan Kurir Narkoba, Antar 2 Kilogram Sabu-Sabu ke Bontang demi Uang untuk Menikah

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 4 years ago

Seorang kurir narkoba ditangkap jajaran Polresta Samarinda. Mengaku diperintah seseorang dari balik penjara.

Kematian Misterius Napi, Dokter Forensik Jelaskan Lebam Bisa Muncul setelah Meninggal

person Arditya Abdul Azis   access_time 4 years ago

Jenazah seorang narapidana Lapas Kelas IIA Samarinda diautopsi di RSUD AW Sjahranie. Polisi masih menunggu hasil uji laboratorium. 

Belajar dari Canberra, Bagaimana Australia Perlu 45 Tahun Mengubah Desa Menjadi Ibu Kota

person Mustika Indah Khairina   access_time 4 years ago

Dalam lawatan ke Canberra, Presiden Jokowi berharap bisa meniru Australia dalam membangun ibu kota negara. Mungkinkah model kota seperti Canberra, salah satu yang terbaik di dunia, hadir di Kaltim?

Dua Muncikari Prostitusi Online Diamankan di Tenggarong, Pasarkan Anak di Bawah Umur

person Fachrizal Muliawan   access_time 4 years ago

Terungkapnya kasus ini, bisa menjadi gerbang pengungkapan jaringan prostitusi online lainnya di Kota Raja.

Kematian Misterius Narapidana di Lapas Kelas IIA Samarinda, Terdapat Lebam di Sekujur Tubuh

person Arditya Abdul Azis   access_time 4 years ago

Ahmad Sukur sempat diduga meninggal karena gangguan ginjal. Namun kondisi tubuhnya membuat dugaan lain mengemuka.

Duduk Perkara PHK Massal di PT Buma, Langkah Efisiensi ketika Harga Batu Bara Tak Membaik

person Nalendro Priambodo   access_time 4 years ago

Bisnis batu baru makin lesu. Efisiensi SDM pun jadi langkah praktis menstabilkan iklim.

Mengenal Sparko Samarinda, Komunitas Olahraga Bergaya Militer di Indonesia

person Giarti Ibnu Lestari   access_time 4 years ago

Meski identik dengan gaya militer, olahraga ini digemari berbagai kalangan di Kota Tepian. Tua maupun muda.